Antisipasi Covid, Forkopimda Sasar Kecamatan Arosbaya

Redaksi
Siap Ndan! 543 Views
1 Min Read

Surabaya,- Forkipimda Bangkalan mulai gencar mensosialisasikan adanya 3 M yang meliputi mencuci tangan, memakai masker serta menjaga jarak.

Kapen Humas Covid Bangkalan, Kolonel Arm Imam Haryadi menjelaskan, sosialiasi itu berkaitan dengan komitmen Forkopimda Bangkalan dalam upaya memutus rantai pandemi.

“Sebagai langkah lanjutan. Sementara, di Bangkalan tidak ada angka peningkatan Covid sampai sekarang,” katanya. Kamis, 10 Juni 2021.

Meski demikian, pihak Satgas tak ingin lengah hal itu. Terbukti, beberapa titik batas masuk ke Madura, kini mulai diperketat. “Iya, semuanya kita perketat. Kita semua berkomitmen memutus penyebaran pandemi ini,” bebernya.

TAGGED:
Share This Article
Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *